pengertian android

                                            
Android adalah sebuah sistem operasi untuk perangkat mobile berbasis linux yang mencakup sistem operasi, middleware dan aplikasi. Android menyediakan platform terbuka bagi para pengembang untuk menciptakan aplikasi. Pada saat perilisan perdana android, 5 november 2007. Android bersama open handset allience menyatakan mendukung pengembangan open source pada perangkat mobile. Google merilis kode-kode android di bawah lisense apache, sebuah lisense perangkat lunak dan open platform perangkat selular. (Safaat, 2015 h18).
Beberapa fitur-fitur android yang paling penting adalah :
1.      framework aplikasi yang mendukung penggantian komponen dan reusable.
2.      Mesin virtual darvik dioptimalkan untuk perangkat mobile.
3.      Integrated browser berdasarkan engine open source webkit.
4.      Sqlite untuk menyimpan data.

5.      Kamera, GPS, kompas dan accelerometer (tergantung hardware). (Safaat, 2014 h5).

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "pengertian android"

Post a Comment