GrabPoint memberi macam-macam tugas pada penggunanya mulai dari yang ringan seperti membuka websitedan melihat tayangan iklan, kemudian menonton video, mendownload aplikasi hingga melakukan survey. Karena macam-macam tugas tersebut maka kita dapat dengan mudah mencari bitcoin sebanyak-banyaknya.
Untuk berapa banyak jumlah bitcoin yang didapat tidak bisa dipastikan karena pada dasarnya banyaknya penghasilan yang didapat tergantung pada tugas mana yang kamu selesaikan. Tugas dengan penghasilan terbesar akan kamu temukan, ada task download dan menonton video.